Stalker Mania
Ituloh orang yang diem-diem memata-matai profil kita sepengatahuan kitas sendiri, lalu apa sih gunanya stalking itu? namun biasanya terkait dengan akun sang mantan (kekasih).
Oke, berikut cara mengetahui siapa saja orang yang suka stalking profil twitter kita. Cekidott!!
1. Buka Tweepsect
2. Klik "Sign in with Twitter"
3. Klik Izinkan Aplikasi atau Authorize App, tunggu beberapa saat dan sobat akan kembali ke halaman Tweepsect.
4. Pada bagian "Twitter username" isikan dengan username akun Twitter sobat (tanpa tanda @).
5. Klik "Enlighten Me" dan lihat hasilnya.
Akan saya jelaskan sedikit istilah diatas, Mutual itu temen kita yang sudah saling follow, Stalking itu orang yang kita mata-matai, dan kalo Stalker itu orang yang memata-matai kita.
Ok, sudah jelaskan.. sekian saja postingan saya kali ini tentang Cara Mengetahui Siapa yang Stalking Profil Twitter Kita, semoga dapat bermanfaat.